Cara mengganti Dns di Linux

Posted by .: Blog v1rus :.

DNS -Domain Name System merupakan suatu sistem database terdistribusi yang berguna untuk menerjemahkan atau konversi dari suatu domain menjadi IP (Internet Protokol) dan sebaliknya.
penggunaan DNS hampir di semua jaringan terutama jaringa internet pastinya menggunakan DNS, jika tak gunakan DNS koneksi pun mungkin akan bermasalah.. di kalangan pecinta Internet DNS sering di gunakan untuk mempercepat koneksi ke jaringan atau juga mempercepat memterjemahkan domain ke Internet Protokol.. back to topic....gimana cara nya ?1.

Buka terminal kalian (ctrl+alt+t)
2.Masukkan perintah
sudo gedit /etc/ppp/peers/wvdial
3.Akan muncul isi file yang kita buka tadi
noauth
name wvdial
usepeerdns
4.Tambah kan kode # di awal usepeerdns
noauth
name wvdial
#usepeerdns
(*) Jangan lupa di save & close
5.Masukkan perintah
sudo gedit /etc/resolv.conf
6.Muncul Isi dari file yang kita buka
nameserver 208.67.222.222
nameserver 208.67.220.220
(*) ini adalah DNS yang kita gunakan silahkan di ganti klau mau di ganti
7.JIKA KALIAN MENGUNAKAN MODEM & WVDIAL
-Edit file wvdial.conf nya
# sudo gedit /etc/wvdial.conf
8.Tambah kan kode Auto DNS = off kedalamnya
Auto DNS = off

Related Post



Posting Komentar

:.orang bijak adalah orang yang berkomentar dengan sopan .: